Selasa, Mei 15, 2018

Cara install modules exposed framework

Cara install modules exposed framework - Sebelum anda melanjutkan ketutorial install modules exposed framework saya akan menjelaskan apakah exposed framework itu?, exposed framework adalah suatu software untuk menkostum atau memodifikasi sistem android tanpa harus melakukan decompile dan recompile softwarenya terlebih dahulu, jadi dengan menggunakan exposed framework akan memudahkan kita dalam melakukan modifikasi walaupun kita tidak punya skill, akan tetapi kita harus melakukan rooting terlebih dahulu pada android kita, dan yang harus anda ketahui pengembang exposed framework ini adalah rovo89.


Jika anda sudah tahu maka saya akan memberikan cara install modules exposed framework, beriku ini adalah caranya.

Langkah-langkah install modules exposed framework





  • Buka aplikasi exposed installer, Cari modul xposed yang ingin di install, klik menu > download untuk mencari modul xposed.


 


  • Jika sudah ketemu modul xposed yang ingin di install, klik pada bagian version lalu klik download.


 


  • Tunggu hingga proses download selesai, secara otomatis kita akan mendapatkan notifikasi penginstalan, lalu klik install.




  • Jika terdapat notifikasi"active and reboot" klik "active and reboot", tunggu sampai ponsel selesai reboot.




  • Terakhir, buka aplikasi exposed installer klik menu pilih modules, maka anda akan melihat modul xposed yang anda install dengan tanda centang disitu. Selesai



Peringatan : pastikan modul xposed yang anda install kompatibel dengan versi Android anda.

Apabila ada suatu masalah tentang tutorial ini anda bisa bertanya di kolom komentar dan Jika anda ingin mengetahui update terbaru dari blog ini anda bisa like fans page Facebook Tips, tutorial & Info Gadget.

Tidak ada komentar:
Write komentar